PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA TIGA DIMENSI
TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF DESKRIPSI
SISWA KELAS X MA KEJURUAN SUNAN KALIJAGA DESA PAKUNCEN KECAMATAN PATIANROWO KABUPATEN NGANJUK
TAHUN PELAJARAN 2010-2011
SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana
Pendidikan (S1) Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Oleh:
IKA FAJRIYATUL KHUSNA
NPM: 06.1.01.07.0033
PRODI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI
2010
HALAMAN PERSETUJUAN
SKRIPSI
ATAS NAMA :
IKA FAJRIYATUL KHUSNA
NPM : 06.1.01.07.0033
DENGAN JUDUL
PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA TIGA DIMENSI
TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF DESKRIPSI
SISWA KELAS X MA KEJURUAN SUNAN KALIJAGA DESA PAKUNCEN KECAMATAN PATIANROWO KABUPATEN NGANJUK
TAHUN PELAJARAN 2010-2011
Telah disetujui oleh dosen pembimbing untuk diajukan kepada
Panitia Ujian Skripsi Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
FKIP Universitas Nusantara PGRI Kediri
Tanggal :
Pembimbing:
Pembimbing I, Pembimbing II,
Drs. Subardi Agan, M.Pd. Drs. Moch. Muarifin, M.Pd.
HALAMAN PENGESAHAN
SKRIPSI
ATAS NAMA:
IKA FAJRIYATUL KHUSNA
NPM: 06.1.01.07.0033
DENGAN JUDUL
PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA TIGA DIMENSI
TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF DESKRIPSI
SISWA KELAS X MA KEJURUAN SUNAN KALIJAGA DESA PAKUNCEN KECAMATAN PATIANROWO KABUPATEN NGANJUK
TAHUN PELAJARAN 2010-2011
Telah dipertahankan di depan Panitia Penguji
Pada tanggal:
dan dinyatakan telah memenuhi persyaratan
Panitia Penguji, Tanda tangan
1. Ketua : Dra. Hj. Sri Panca Setyawati, M. Pd. ____________
2. Wakil Ketua : Drs. Agus Budianto, M. Pd. ____________
3. Sekretaris : Drs. M. Muarifin, M. Pd. ____________
4. Penguji I : Drs. M. Muarifin, M.Pd. ____________
5. Penguji II : Drs. Subardi Agan, M. Pd. ____________
Mengesahkan,
Dekan FKIP,
Dra. Hj. Sri Panca Setyawati, M. Pd.
MOTTO
cLandasi segala kegiatan dengan niat beribadah ….
cMengawali kegiatan dengan bacaan bismillah…
dan mengakhiri kegiatan dengan bacaan Alhamdulillah…
cHidup di dunia untuk hidup diakhirat,..
c Hadapi semua cobaan dengan kesabaran …
Sesungguhnya cobaan itu adalah ujian untuk mengangkat keimanan kita kepada Allah SWT…
cMemberi ilmu lebih berharga dari pada memberi harta…
c Lebih baik berbagi ilmu sedikit dari pada tidak samasekali…
Hasil Karya Ini Dipersembahkan Untuk:
J Ibu, Bapak, dan adik-adikku tercinta yang selalu memberikan dukungan baik moral dan materi…
J M.Yusuf yang selalu mendukung dan menemani tanpa mengenal lelah dengan ikhlas…
J Sahabat-sahabatku yang selalu bersama berjuang untuk mendapatkan ilmu…
J Almamater yang sudah memberiku banyak ilmu…
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis sampaikan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis skripsi ini dapat selesai tepat pada waktunya.
Dalam melaksanakan dan menyelesaikan skripsi ini banyak mendapat bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu, penulis mengucapankan terimakasih kepada:
- Drs. H. Samari, S.E., M.M., selaku rektor Universitas Nusantara PGRI Kediri;
- Dra. Hj. Sri Panca Setyawati, M.Pd., selaku dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan;
- Drs. Moch. Muarifin, M.Pd., selaku ketua program studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan pembimbing II;
- Drs. Subardi Agan, M.Pd., selaku pembimbing I;
- Drs. Andri Pitoyo, M.Pd., selaku kepala perpustakaan Universitas Nusantara PGRI Kediri;
- Drs. Ridwan, selaku Kepala Sekolah MA Kejuruan Sunan Kalijaga Kecamatan Patianrowo Kabupaten Nganjuk;
- teman-teman mahasiswa khususnya tingkat IV; dan
- semua pihak yang tidak sempat disebutkan di sini semoga semuanya mendapatkan imbalan dari Tuhan Yang Maha Esa.
Dengan segala keterbatasan, peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih perlu penyempurnaan. Untuk itu diharapkan kritik dan saran demi penyempurnaan lebih lanjut.
Kediri, Oktober 2010
Penulis
ABSTRAK
IKA FAJRIYATUL KHUSNA, NPM: 06.1.01.07.0033, Pengaruh Penggunaan Alat Peraga Tiga Dimensi Terhadap Keterampilan Menulis Paragraf Deskripsi Siswa Kelas X MA Kejuruan Sunan Kalijaga Desa Pakuncen Kecamatan Patianrowo Kabupaten Nganjuk Tahun Pelajaran 2010-2011, Skripsi, Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Nusantara PGRI Kediri, September 2010.
Bahasa merupakan alat komunikasi yang sangat penting untuk menyampai-kan atau menerima informasi. Salah satu usaha untuk mengembangkan kemampu-an berbahasa dalam pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia adalah dengan cara menulis paragraf deskripsi. Salah satu cara guru agar siswa dapat menulis paragraf deskripsi dengan baik dan benar perlu menggunakan alat peraga dalam proses be-lajar mengajar menulis. Salah satu alat peraga yang dapat digunakan dalam kete-rampilan menulis paragraf dekripsi yaitu alat peraga tiga dimensi.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan alat peraga tiga dimensi terhadap keterampilan menulis paragarf deskripsi siswa kelas X MA Kejuruan Sunan Kalijaga Desa Pakuncen Kecamatan Patianrowo Kabupaten Nganjuk Tahun Pelajaran 2010-2011.
Variabel penelitian ada dua variabel yaitu (1) variabel bebas berupa penggunaan alat peraga tiga dimensi dan (2) variabel terikat berupa keterampilan menulis paragraf deskripsi. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif karena dalam mengumpulkan data dan memberikan penafsiran terhadap hasilnya menggunakan angka dan menggunakan rumus-rumus statistik. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode eksperimen karena dalam penelitian ini ada kelas eksperimen dan kelas kontrol. Penelitian ini dilaksanakan di MA Kejuruan Suanan Kalijaga Kecamatan Patianrowo Kabupaten Nganjuk tahun pelajaran 2010-2011 siswa kelas X yang berjumlah 50 siswa sebagai populasi, dengan rincian 25 sampel dari kelas X1 sebagai kelas eksperimen dan 25 sampel dari kelas X2 sebagai kelas kontrol. Teknik pemgumpulan data penelitian ini menggunakan teknik tes. Instrumen yang digunakan yaitu tes tulis yang berjumlah dua soal untuk kelas eksperimen dan dua soal untuk kelas kontrol.
Teknik analisis data yang digunakan ialah teknik uji t. Data penelitian ini dianalisis dengan uji t taraf signifikasi 5%. Berdasarkan analisis data penelitian di-ketahui nilai rata-rata kelas kontrol ialah 61,84 dan nilai rata-rata kelas eksperimen ialah 78,16. Berdasarkan hasil perhitungan atau hasil analisis data diperoleh nilai ttest adalah 6,159 sedangkan ttabel dengan db 24 pada taraf signifikasi 5% adalah 2,06 dan pada taraf signifikansi 1% adalah 2,80 berarti ada pengaruh penggunaan alat peraga tiga dimensi terhadap kemampuan siswa menulis paragraf deskripsi.
DARTAR ISI
HALAMAN JUDUL ……………………………............................................. i
HALAMAN PERSETUHUAN ……………………………………………… ii
HALAMAN PENGESAHAN ……………………………………………….. iii
MOTTO ……………………………………………………………………… iv
PERSEMBAHAN …………………………………………………………… v
KATA PENGANTAR ………………………………………………………. vi
ABSTRAK ………………………………………………………………….. viii
DAFTAR ISI ………………………………………………………………… ix
DAFTAR TABEL …………………………………………………………… xii
BAB I PENDAHULUAN …………………………………………………… 1
1.1 Latar Belakang Masalah ………………………………………….. 1
1.2 Identifikasi Masalah ……………………………………………… 5
1.3 Pembatasan Masalah ……………………………………………… 6
1.4 Rumusan Masalah ………………………………………………… 7
1.5 Tujuan Penelitian …………………………………………………. 8
1.6 Manfaat Penelitian ………………………………………………… 9
BAB II LANDASAN TEORI dan PENGAJUAN HIPOTESIS …………….. 11
2.1 Landasan Teori …………………………………………………….. 11
2.1.1 Menulis ………………………………………………………. 11
2.1.2 Paragraf ………………………………………………………. 13
2.1.3 Paragraf Deskripsi …………………………………………… 22
2.1.4 Pengertian Metode, Alat peraga, dan Alat Peraga……………… 27
A. Metode …………………………………………………. 27
B. Alat peraga ………………………………………………28
C. Alat Peraga ………………………………………………. 32
2.1.5 Pembelajaran Keterampilan Menulis Paragraf Deskripsi
dengan Menggunakan Alat Peraga Tiga Dimensi …………… 33
2.2 Hipotesis dan Pengajuan Hipotesis ……………………………….. 37
2.2.1 Hipotesis …………………………………………………….. 37
2.2.2 Pengajuan Hipotesis …………………………………………. 37
BAB III METODE PENELITIAN ………………………………………….. 38
3.1 Identifikasi Variabel Penelitian …………………………………... 39
3.2 Rancangan Penelitian …………………………………………….. 40
3.3 Tempat dan Waktu Penelitian …………………………………… 41
3.4 Populasi dan Sampel Penelitian …………………………………. 42
3.5 Teknik Pengumpulan Data ………………………………………. 43
3.6 Instrumen Penelitian …………………………………………….. 45
3.7 Teknik Analisis Data ……………………………………………... 46
3.8 Norma Pengujian …………………………………………………. 47
BAB IV LAPORAN dan HASIL PENELITIAN ……………………………. 48
4.1 Deskripsi Variabel Penelitian ……………………………………… 48
4.2 Deskripsi Hasil Data Pretes ……………………………………….. 48
4.3 Deskripsi Hasil Data Postes ………………………………………. 54
4.4 Pengujian Hipotesis ……………………………………………….. 63
4.5 Penafsiran Hasil …………………………………………………… 65
BAB V PENUTUP
5.1 Simpulan …………………………………………………………. 67
5.2 Saran-saran ……………………………………………………….. 68
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN – LAMPIRAN
LAMPIRAN 1 SOAL PRETES DAN POSTES
LAMPIRAN 2 NILAI KELAS EKSPERIMEN
LAMPIRAN 3 NILAI KELAS KONTROL
LAMPIRAN 4 CONTOH HASIL PRETES KELAS EKSPERIMEN
LAMPIRAN 5 CONTOH HASIL PRETES KELAS KONTROL
LAMPIRAN 6 CONTOH HASIL POSTES KELAS EKSPERIMEN
LAMPIRAN 7 CONTOH HASIL POSTES KELAS KONTROL
LAMPIRAN 8 SURAT KETERANGAN
DAFTAR TABEL
NO. | NAMA TABEL | HAL |
Tabel 3.1 | Tempat dan Waktu Penelitian | 42 |
Tabel 3.2 | Lembar penilaian | 46 |
Tabel 4.1 | Descriptive Statistics | 49 |
Tabel 4.2 | Frequencies Statistic | 50 |
Tabel 4.3 | Frequencies Eksperimen (pretes) | 51 |
Tabel 4.4 | Frequencies Kontrol (pretes) | 52 |
Tabel 4.5 | Descriptive Statistic | 55 |
Tabel 4.6 | Frequencies Statistik | 56 |
Tabel 4.7 | Frequencies eksperimen (postes) | 57 |
Tabel 4.8 | Frequencies Kontrol (postes) | 58 |
Tabel 4.9 | Paired Samples Statistics | 62 |
Tabel 4.10 | Paired Samples Correlations | 62 |
Tabel 4.11 | Paired Samples Test | 62 |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar